Kartininya SMAN 1 Manggelewa
Manggelewa - sesuai dengan arahan Kepala cabang dinas Kabupaten Dompu untuk mengitruksi kepada seluruh para ibu-ibu di kantor dan di sekolah untuk merayakan hari kartini dengan mengenakan kebaya pada hari rabu tanggal 21 April 2021.
Sman 1 manggelewa melalui kepala sekolah menyampaikan informasi tersebut untuk ikut berpartisipasi merayakan hari Kartini. Harapannya dengan peringatan hari kartini ini dijadikan motivasi dan pelita yang selalu bersinar bagi seluru kaum perempuan dalam meningkatkan pendidikan serta kecerdasan juga selalu berperan aktif dalam segala bidang.
selain itu, harapan kepala sekolah dengan perayaan hari kartini ini bisa membangkitkan semangat para pendidik untuk selalu berinovasi dalam proses pembelajaran dan mendidik siswa dan siswi SMAN 1 Manggelewa.
Komentar
Jadilah yang pertama berkomentar di sini